Web Server

Digunakan untuk keperluan back-end development dengan pendekatan open source. Komponen web server yang dijelaskan yaitu sebagai berikut:

  • PHP, bahasa pemrograman web.
  • Nginx, sebagai http server.
  • MariaDB, sebagai sistem basis data.
  • phpMyAdmin, sistem basis data berbasis web.

Pada panduan perintah di web server ini menggunakan nano sebagai terminal teks editor. Anda dapat menggantinya menggunakan vi, vim, hx (helix) atau teks editor lainnya yang lebih mendukung.